Book Now

Book
Your Stay

Check In
Check Out
No. of Rooms
Adult(s)
Children
Promo Code

KEUNIKAN STAYCATION DI ROYAL SAFARI GARDEN

 

        

Puncak, Oktober 2023

Bogor – Saat ini polusi udara makin memburuk, apalagi di daerah perkotaan, namun jangan khawatir, untuk kamu yang ingin menghirup udara segar dan sejuk, kamu bisa dapatkannya di tempat wisata Puncak Bogor, salah satunya adalah Royal Safari Garden, hotel yang memiliki green spot yang luas dan bebas polusi.

Selain kamu mendapatkan green spot yang luas, inilah keunikan kamu saat staycation di Royal Safari Garden:

  1. Banyak tipe Room Hotel & Bungalow

Royal Safari Garden memiliki berbagai tipe room hotel dan bungalow thematic, terdiri dari 326 room, 8 tipe room hotel dan bungalow. Kamu bisa pilih room dan tipe hotel/bungalow sesuai yang kamu inginkan, ada tipe room grand Delux, Executive, Suite dan Royal Suite, ada pun untuk tipe one bedroom hingga four bedroom, kamu juga bisa memilik tema hotel yang kamu sukai, ada hotel Panda, Giraffe, Leopard, Cendrawasih, untuk bungalow ada  Dolphin, Zebra, Lion, dan Elephant.

  1. Fasilitas & Wahana Rekreasi seru

Untuk kamu yang staycation di Royal Safari Garden sudah mendapatkan 4 fasilitas gratis diantaranya Bird Park, Reptil Island, Animal Show dan juga Splash Water Park, tidak hanya itu kamu juga bisa menikmati wahana lain seperti Animal Ride, Animal Feeding, Bumpercar dan masih banyak lagi.

  1. Belajar dan Berinteraksi dengan Satwa

Royal Safari Garden merupakan hotel yang memiliki ragam satwa endemik hingga mancanegara, kamu bisa mengenal lebih dekat dengan satwa yang sangat jarang ditemui dimana  – mana, dan kamu juga dapat berinteraksi serta akan mendapatkan edukasi satwa oleh animal keeper yang sudah berpengalaman.

  1. Aneka Kuliner & Resto

Terdapat 6 resto yang sudah Royal Safari siapkan untuk kamu pecinta kuliner, banyak varian menu yang ada si setiap Resto, untuk kamu yang menyukai menu traditional Indonesia bisa berkunjung ke De’Savana Resto dan Rempah Nusantara, untuk kamu yang senang dengan menu korea, kamu bisa berkunjung ke Gyong Chi Resto, untuk kamu yang sedang dengan fast food bisa berkunjung ke Komando Café, dan yang terakhir untuk kamu yang senang dengan menu western bisa berkunjung ke Kanoopi Café & Pizza.

  1. Area Olahraga & Santai

Untuk menambah kenyamanan saat staycation, di Royal Safari Garden sudah memberikan fasilitas olahrahga seperti lapangan badminton, tenis meja, dan untuk tamu yang ingin santai menikmati udara segar puncak, tersedia taman dan lapangan terbuka hijau.

Tunggu apalagi, ajak keluarga dan orang terdekat kamu agar bisa staycation sambil menikmati udagara segar di Royal Safari Garden, Liburan ke puncak? ya di Royal Safari Garden.

 

Info lebih lanjut:
📞: 0251 825 3000
📱: WA 0813-1035-4497
IG: @royalsafari_garden / @desavanna.resto
FB/YouTube: Royal Safari Garden
www.royalsafarigarden.com